Rabu, 21 Agustus 2013

kehidupan modern

Pada abad ke-21 yang saat ini telah terjadi adanya berbagai perubahan dan pergesan segala nilai aspek kehidupan seorang manusia.Berbagai media dan alat telah menjadi sebuah akibat terjadinya pergesseran nilai sosial dari segala elemen. baik media masa,media elektronik,dan lain sebagainya. Hal ini merupakan suatu upaya bagi generasi bangsa agar dapat pandai memilah dan memilih mana yang baik dan mana yang buruk fari kehidupan yang serba instan.

Selasa, 20 Agustus 2013

RENUNGAN KEMERDEKAAN

Sudah beberapa waktu atau hari yang lalu, tepatnya di Negara Indonesia serentak melaksanakan upacara kemerdekaan yang telah dilaksanakan di berbagai tempat. dan juga melalui berbagai macam acara para rakyat dalam menyambut dan mengisi hari kemerdekaan dengan berbagai kegiatan yang berbeda antara suku yang satu dengan yang lainnya.
diharapkan dalam acara kemerdekaan pada tahun ini, dapat menumbuhkan rasa nasionalisme yang tertanam dalam jiwa dan raga masing-masing individu. karena hanyalah dengan rasa nasionalisme yang tinggilah kita semua dapat mengantarkan Negara Indonesia dari negara berkembang menuju je negara yang maju dalam berbagai aspek. baik aspek ekonomi, pertanian, perdagangan, pendidikan , dan lain sebagainya.
Muncullah dalam benak pikiran masing-masing individu, cukupkah kita dapat membawa negara kita untuk menjadi lebih maju dengan hanya membutuhkan jiwa nasionalisme ???? Tentu kita semua bisa menetukan jawaban dengan naluri pemikiran masing-masing individu. Selain dari pada jiwa nasionalime ada lagi peranan yang sangat urgent sekali yaitu masalah kemauan seseorang individu untuk melakukan upaya perubahan yang signifikan.
Oleh karenanya untuk menumbuhkan rasa kemauan harus ada dukungan dari seluruh elemen baik muda ataupun tua. Dalam generasi muda dapat menunjukkan kemauannya untuk lebih giat belajar dan melakukan hal-hal yang positif  untuk mengantarka pemuda bangsa yang berintelektual, dan memiliki kemampuan yang sangat luar biasa.
Adapun dari pihak mengajar harus mendidik anak didikinya untuk menjadikan generasi yang menjadikan sebuah perubahan  yang sangat signifikan.